Selamat Datang di penadiksi.com | *Mohon maaf jika terjadi plagiat/copy karya kalian oleh penulis di web ini, segera laporkan ke penadiksishop@gmail.com karena kami bergerak dalam pengembangan penulis, baik untuk pemula atau profesional dan keterbatasan kami dalam penelusuran terkait karya, kami ucapkan Mohon Maaf🙏*

[Puisi] Pohon Kelapa - M. Salman Al Farisi

Sumber gambar : https://pixabay.com/illustrations/tropical-sky-ecology-nature-8754092/

Puisi Karya M. Salman Al Farisi

POHON KELAPA


Pohon yang baik,

Memberi oksigen,

Bila ditiup angin, ia melenggok,

Buahnya lebat, sangat bermanfaat.


Batangnya besar, jadi lah kayu bakar,

Daunnya banyak, jadi anyaman ketupat,

Airnya manis.


Hampir saja, 

Aku ingin jadi pohon kelapa.

Baca Juga Puisi Lain Di Penadiksi : 
Diberdayakan oleh Blogger.